4 Leverage yang bikin hidup jauh lebih mudah
Naval Ravikant mengatakan bahwa kalau anda ingin jadi kaya, anda butuh leverage —tapi kebanyakan orang tidak sadar mengenai hal-hal ini. orang biasa bekerja 1 jam dan mereka mendapatkan output 1 jam. orang kaya bekerja 1 jam dan mereka bisa mendapatkan output 100x lipatnya. bagaimana caranya? …